Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

Anak Rantau

  Dear Jakarta... Beberapa bulan yang lalu gue nyampe di Jakarta, m emilih meninggalkan bali untuk sementara waktu dan membuang diri ke ibu kota itu bukan sebuah pilihan yang gampang. selama 3 tahun merantau dan hidup di bali tentunya sudah membuat gue sangat nyaman di bali, dan membuat pilihan untuk ke jakarta adalah pilihan untuk keluar dari zona nyaman. Lagi-lagi gue memberanikan diri keluar dari zona nyaman setelah 3 tahun stay di bali. Bicara tentang zona nyaman, kadang kita emang harus keluar dari zona nyaman supaya kita bisa mencoba dan mengenal hal yang baru. Menurut gue, untuk mencapai sesuatu yang diinginkan kita seharusnya bisa berani keluar dari zona nyaman supaya bisa belajar dan mengenal suatu hal baru. Entah itu kita bisa mendapatkan teman yang baru, pengalaman baru dan masih banyak lagi yang bisa kita dapatkan. Dari tahun 2017 gue keluar merantau ke kota orang, berpindah dari satu kota ke kota lainnya buat gue banyak belajar sabar dan berserah hanya kepada Tuhan...